November 15, 2024

DPD HAPI Sul-Sel Laksanakan PKPA Angkatan Ke2 Tahun 2023

Makassar ][ gardapelitanews.com – Organisasi Advocad DPD Himpunan Advocad Pengacara Indonesia(HAPI)Sul-Sel kerja sama dengan Kampus Universitas Indonesia Timur(UIT)laksanakan Pelatihan Khusus Profesi Advocad(PKPA) Angkatan ke 2 Tahun 2023 yang di hadiri beberapa peserta dari berbagai daerah,minggu (16/04/2023).

Kegiatan ini berlangsung dgn hikmat dan ada unsur serunya di mana Pemateri dalam hal ini para guru besar UIT dan juga pemateri pengurus HAPI seperti,DR.H.Asba Hamid.S.H,Ir.Andi Abdul Hakim .S.H,Ida Hamida ST.S.H,Jumadi.S.H,Jemi Nento.S.H,Elyas.S.H,H.MAHMUDDIN.S.H.M.H,Musadda.S.H. M.H.Di mana setelah pemaparan materi memberikan kesempatan pada para peserta Calon Advocad(CA)untuk dialog dan tanya jawab,sehingga membuat ruangan jadi hidup dan seru.

Ketua DPD Himpunan Advocad Pengacara Indonesia(HAPI) Armin Alwy.S.H.yang mewakili pengurus DPD menyampaikan banyak trimah kasih atas antusias para peserta dalam pelaksanaan PKPA ini,meskipun pelaksanaan di bulan suci Ramadhan namun tetap kita bisa lewatinya.

“Pelaksanaan PKPA adalah suatu pembekalan kepada Calon Advocad (CA) untuk bisa jadi calon Pengacara profesional demi membela hak-hak kliennya demi tegaknya keadilan “ujar Armin Alwy.S.H.

Dan jangan lupa juga seorang Advocad harus memberikan kenyamanan pada kliennya dalam pendampingan hukumnya yg tdk melupakan kode etik Advocad,tutupnya .

 

Kontributor : Muh.Yunus.S.H

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Copyright © 2023 Garda Pelita News | Newsphere by AF themes.