Polres Bogor – Minggu, tanggal 14 April 2024 sekira jam 08.00 Wib Polsek Citeurep Bersama Instansi Terkait Lakukan Cek dan Olah TKP dimana telah ditemukan seseorang yang telah dalam keadaan meninggal dunia disebuah sumur yang beralamat di Kp Bojong Unduk Desa Tarikolot Kec Citeureup Kab. Bogor.
Kapolsek Citeureup Kompol Victor G Hampnangan S,SH,.MH menjelaskan awal dimana mendapatkan Laporan Informasi warga pada hari Minggu tanggal 14 April 2024 jam 08.30 Wib, Diketahui telah di temukan sesosok mayat diketahuo berjeni kelamin laki – laki di dalam Sebuah Sumur yang beralamat di Kp Bojong Unduk Desa Tarikolot Kec Citeureup Kab. Bogor.
Hasil Cek Lokasi TKP diketahui bahwa mayat berjenis kelamin laki – laki tersebut Bernama SOLIHAT Bin H. MASRIK* (Alm), Bogor, 05 Juli 1951, agama : Islam, pekerjaan ; Karyawan Swasta, alamat : Kp. Bojong Unduk Desa. Tarikolot, Kec. Citeureup Kab. Bogor
Para saksi yang sudah diperiksa untuk diminta keterangan yaitu AMQ, selaku Anak Korban, Bogor, 08 Juni 2004, Agama : islam, Pelahar, Alamat : Kp Bojong Unduk Desa Tarikilot, Kec. Citeureup, Kab Bogor, HQ, selaku Anak korban), Bogor, 1q Agustus 1996, Islam, Karyawan Swasta, Alamat : Kp Bojong Unduk 04, Desa Tarikolot, Kec Citeureup Kab Bogor, dan L, selaku Tetangga Korban), Sukabumi, 23 Desember 1983, Islam, Kaeyawan Swasta, alamat : Kp. Bojong Unduk Desa. Tarikolot, Kec. Citeureup, Kab.Bogor
Hasil interogasi pemeriksaan di lokasi TKP bahwa pihak kepolisian mendapatkan keterangan awalnya atau pada hari Minggu tanggal 14 April 2024, diketahui sekira jam 08.00 Wib, saat itu anak korban yang bernama Sdri. AM, sedang membeli bubur yang tidak jauh dari rumah nya, yang mana saat itu Sdri. AM, bertanya kepada tukang bubur tersebut apakah melihat orang tuanya, namun saat itu tukang bubur tersebut menjawab tidak tahu, setelah membeli bubur ayam, lalu Sdri. AM, kembali kerumah, namun sebelumnya Sdri. AM, kerumah, Dirinya mengecek ke pinggir sumur, yang mana Korban sering duduk di samping sumur (ada bale), ketika Sdri. AM, melihat kearah dalam sumur, Dirinya mendapati bahwa Orang tua nya yang bernama Sdr. Solihat (Alm) sudah mengapung, melihat hal tersebut Sdri. AM, langsung berteriak “Bapaaaaa….”, kemudian Sdri. L, menghampiri Sdri. AM dan benar adanya bahwa didalam sumur ada mayat yang mengapung, kemudian Sdri. L, menelpon Satgas Desa Tarikolot dan Babinkamtibmas serta anggota polsek citeureup kemudian atas temuan tersebut pihak BNPB kab bogor segera melakukan evakuasi terhadap korban dan berhasil diangkat dalam keadaan meninggal dunia Selanjutnya berdasarkan keterangan saksi dan pihak keluarga bahwa Sdr. SOLIHAT (Alm) mulai tidak terlihat semenjak pada hari Jum’at tanggal 12 April 2024, sekira jam 07.30 Wib dan korban selama mengalami penyakit stroke ringan dan gula,, di duga korban stres dan masuk dalam sumur,
Adapun dari hasil pemeriksaan sementara pada korban Sdr. SOLIHAT (Alm) tidak ditemukan tanda tanda kekerasan dan meninggal diduga kurang lebih 3 hari yang lalu, selanjutnya pihak keluarga telah menerima dan ikhlas atas kejadian tersebut serta menerima sebagai musibah kemudian bersedia membuat surat pernyataan menolak untuk dilakukan otopsi dan korban sudah di makamkan secara layak oleh pihak keluarga dan situasi sudah dalam keadaan aman dan kondusif.
Dimana mayat tersebut di evaluasi dari dalam sumur oleh petugas Rescue Damkar dan pihak Polsek Citeureup dalam keadaan baik.
Bukan BNPB
Sumber : Humas Polres Bogor