Manado ][ gardapelitanews.com –
Personel Polsek Wanea Polresta Manado menggelar operasi cipta kondisi pada Minggu (19/2/2023) malam.

Kapolresta Manado Kombes Pol Julianto Sirait melalui Kasi Humas Ipda Agus Haryono mengungkapkan, operasi cipta kondisi itu dilaksanakan untuk mencegah gangguan keamanan dan aksi kejahatan di malam hari.

Seperti biasa kita melaksanakan kegiatan operasi cipta kondisi untuk mengantispasi gangguan ketertiban masyarakat, kejahatan jalanan, balapan liar atau trek-trekan, dan tawuran warga,” kata Ipda Agus Haryono.

 

Reporter : Sofyan

By admin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *